Cara melepas moulding dari mesin injection
Hai sobat Engineer....
kali ini saya akan membahas cara membuka moulding dari mesin injection plastik
mesin injection plastik_MED MANUFAKTUR |
Kenapa saya harus membuka/menurunkan moulding karena gaya pegas yang di hasilkan oleh per pegas kurang sehingga harus di diperbaiki per pegasnya.
per pegas |
oleh sebab itu benda yang di dorong oleh moulding tersebut kurang menekan seperti gambar di bawah dia tidak akan turun karena gaya dorongan per pegas kurang
dan ini cara-cara untuk membuka/menurunkan moulding dari mesin injection plastik
1. Kaitkan moulding terlebih dahulu ke katrol
Pengait katrol |
yang kedua buka keempat klem dengan menggunakan kunci pas ataupun kunci ring
dengan ukuran 25
Klem |
yang ketiga angkat moulding dan keluarkan moulding dari mesin injection plastik dengan cara menarik katrol
sedang mengeluarkan moulding |
cukup sekian pada postingan hari ini semoga bermanfaat sampai jumpa lagi di postingan berikutnya
Penulis : Muhamad Ridwan
WorkShop : MED MANUFAKTUR << (klik link company profile)
Lokasi :
-----------------------------------------------------------
ketahui tentang kami lebih cepat--PROFIL SINGAKAT KAMI
INFO LEBIH LANJUT
AGUNG MED Manufaktur :
PHONE / WHATSSAPP- 081910330188
BBM: D0FDF3B7
BBM: D0FDF3B7
Kami adalah perusahaan yang khusus menjual produk Pelumas/Oli dan Grease/Gemuk untuk sektor Industri.
BalasHapusOli yang kami pasarkan diantaranya untuk aplikasi : Diesel Engine Oil, Transmission Oil, Gear Oil, Compressor Oil, Hydraulic Oil, Circulating & Bearing, Heat Transfer Oil, Slideway Oil, Turbine Oil, Trafo Oil, Metal Working Fluid, Synthetic Oil, Corrosion Preventive, Wire Rope, Specialities Oil dan aneka Grease/Gemuk.
Kami menjadi salah satu perusahaan yang dapat memenuhi berbagai macam kebutuhan pabrik-pabrik besar di Indonesia, termasuk kebutuhan akan pelumasan khusus.
Prinsip kami adalah selalu mengembangkan hubungan jangka panjang kepada setiap customer. Bila anda butuh info lebih lanjut, silahkan menghubungi kami.
Mobile : 0813-1084-9918
Whatsapp : 0813-1084-9918
name : Tommy. K
Email1 : tommy.transcal@gmail.com